modifikasi kartu anggota menjadi 2 sisi di meranti


Akhirnya ada juga yang ngoprek kartu anggota dari 1 sisi menjadi 2 sisi, karena dengan membuat kartu anggota menjadi 2 sisi maka sisi belakan dapat kita tambah peraturan perpustakaan supaya kartu anggota jadi lebih “ajib”. Modifikasi kartu anggota di oprek oleh mas  jushadi adapun caranya memodifikasi sebagai berikut :

1. ekstrak file Member card generator yang bisa di download disini

file yang sudah di ekstrak

2. setelah di ekstak buka folder jushadi-member, ada 2 sub folder yaitu admin dan files. oke kita seting step by step mulai dari admin.

a. buka sub folder admin/admin_template/printed_settings.inc.php copy printed_settings.inc.php kemudian paste di folder slims. admin/admin_template. jangan lupa file asli di backup dengan di rename misalnya print_seting.inc1.php

b. setelah seting admin_template selesai, langkah selanjutnya yaitu seting modules. buka modules/membership  kemudian copykan member_card_generator.php dan paste di folder slims.  admin/modules/membership

3.  Files

setelah langkah di atas berhasil langkah selanjutnya yaitu copy file pelengkap yang ada di folder files kemudian pastekan di dalam folder files slims meranti.

NB : anda dapat memodifikasi sendiri antara lain :

1. image yang di susuaikan dengan institusi perpustakaan Anda.

a. card1.png (background depan)

b. card2.png (background belakang)

c. logo.png (logo perpustakaan)

d. stempel.png (stempel perpustakaan)

e. ttd.png (ttd kepala perpustakaan)

2. setting isi kartu perpustakaan

buka admin/admin_template/printed_settings.inc.php kemudian edit di bagian header setting seperti gambar di bawah ini

4. Contoh kartu anggota yang sudah di cetak di menu membership

selamat mencoba, terima kasih untuk mas jushadi, jam di dinding menunjukan jam 1.24 saatnya beli maem 🙂

Posted on Mei 31, 2012, in slims and tagged , , . Bookmark the permalink. 12 Komentar.

  1. @romadhona, bisa sekali, coba dibaca dan di urutkan langkah langkahnya

  2. Apa bisa di pasang di psenayan portable?,saya sudah coba tapi gagal

  3. mau tanya ganti pasword admin, gmna yaa?

  4. pak, cara mengganti backgroundnya gimana ya?

  5. @perpus saga, letak gambarnya sudah tepat ? Kemudian ukuran dan ekstensi gambarnya sudah tepat?

  6. gak mo muncul bro logo ama, ttd stampelnya di meranti yang portable, gimna ya solusinya ???

  7. mas bro ini bagaimana ya…….

    Warning: Cannot modify header information – headers already sent by (output started at C:\xampp\htdocs\meranti\admin\modules\membership\member_card_generator.php:1) in C:\xampp\htdocs\meranti\sysconfig.inc.php on line 146

    Warning: session_start() [function.session-start]: Cannot send session cache limiter – headers already sent (output started at C:\xampp\htdocs\meranti\admin\modules\membership\member_card_generator.php:1) in C:\xampp\htdocs\meranti\admin\default\session.inc.php on line 40

  8. slam kenal…kang saya sudah mencoba modifikasi kartu anggota dua sisinya editan dari alfin yasir..tetapi blum bsa digunakan, tertulis warning..di sysconfrig.inc.phpnya line 146 dan session.inc,php line 40..tolong penjelasan dan solusinya

  9. Asalam pak sy mau tanya bagaimana cara setingya webcam supaya dapat di jadikan alat untuk mengambil gambar. punya saya gambar sudah dpt tayang di bagian tambah anggota tapi gambar tidak dapat tampil di kartu anggota apa ada setinga khusus?? mhn penjelasanya trimakasih..

  10. Manteps!!

Tinggalkan komentar